Selasa, 30 September 2014

Long Distance Friendship

Kau tau kawan, aku disini pun berjuang, sama sepertimu, hanya saja kau dan aku berjuang dalam bentuk yang berbeda. Kau dengan jalanmu, sementara aku dengan jalanku.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar